Pada tanggal 17 September, blog resmi Apink Japan merilis foto cover (jacket album) untuk single debut Apink yang terdiri dari 4 macam CD yang di dalamnya ada 2 lagu yaitu "NoNoNo" dan "My My" versi Jepang.
Untuk yang limited edition, karna ada special goods dan jumlahnya terbatas sebaiknya segera di-order dari sekarang biar gak kehabisan.
Biasanya fanbase membuat semacam pre-order, jadi silahkan hubungi fanbase di masing-masing daerah ya.
Detail lebih lengkap, lihat penjelasan di bawah masing-masing foto.
(harga masih dalam yen, belum ditambah pajak dan ongkos kirim)
Limited Edition A
* CD + DVD + Apink special goods
* DVD will contain No No No (Japanese ver.) DANCE feature ver.
* Apink Special Good: "Apink SPECIAL mirror"
* With trading card
* 2700 yen + tax
Limited Edition B
* CD + DVD
* DVD will contain No No No (Japanese ver.) MV + Making of
* With trading card
* 1600 yen + tax
* DVD will contain No No No (Japanese ver.) MV + Making of
* With trading card
* 1600 yen + tax
Regular Edition + Member Picture Label (Jacket Cover)
* CD only
* With trading card
* 1000 yen + tax
Regular Edition - Regular Jacket Cover
* CD only
* With trading card
* 1000 yen + tax
credit : ameblo.jp/apink-japan/entry-11926317222.html
------------------------------------------------------------------------------
UPDATE!!!!!
Official Apink _ NoNoNo (Japanese ver.) MV (Short ver.)
Other Link :
Full MV
Dance version
141025 Apink at Weekend Hips
Download mp3 here
credit : Universal Music Japan & uploader